Sistem PTN BH membuat biaya Uang Kuliah Tunggal Namun dalam praktiknya makin membengkak, keberadaan UKT sangat membebankan bagi mereka yang tak mampu. UKT memperlihatkan negara lepas tanggung jawab. Mahasiswa yang tergabung dalam APATIS menuntut pemerintah untuk menggratiskan biaya kuliah.
Selain itu aksi ini menuntut Mendikbud Nadiem Makarim untuk bersikap dalam persoalan mahalnya biaya kuliah. Apalagi baru-baru ini, Cerita Riska, mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta yang meninggal tersebar di dunia maya. (Selengkapnya di https://www.sorgemagz.com/pandemi-mer…)
Dalam aksi ini, massa mahasiswa memberikan baju dansa untuk Nadiem. Apa artinya? Simak video aksi warga.